Source Code SI Penjualan Tunai VB6

Penjualan Tunai VB6 Transaksi Penjualan

TugasAkhir.Id – Source code sistem informasi penjualan tunai VB6 dengan database Microsoft Access merupakan sistem informasi yang digunakan untuk mencatat transaksi penjualan secara tunai. Aplikasi ini cocok digunakan untuk mencatat data barang keluar (penjualan), dilangkapi dengan pencetakan struk. Laporan penjualan dan laporan kas juga disediakan untuk melihat histori penjualan serta laba yang diperoleh selama periode tertentu.

Fitur Source Code Sistem Informasi Penjualan Tunai VB6

Berikut fitur yang disediakan dalam source code ini:

  • Login digunakan untuk membatasi hak akses ke dalam aplikasi
  • Master Barang, untuk mencatat data barang yang bisa ditambah, ubah, hapus dengan fasilitas pencarian.
  • Data Kategori dan Satuan digunakan untuk mengelompokkan barang per kategori dan satuan.
  • Transaksi Penjualan, fitur utama dari aplikasi ini dengan tampilan sederhana sehingga mempermudah user dalam menggunakan aplikasi, support barcode dan pencarian barang serta pencetakan struk belanja.
  • Laporan Penjualan menampilkan total penjaulan serta laba yang diperoleh selama periode tertentu. Setelah difilter, laporan bisa dicetak langsung.
  • Kas akan menampilkan uang masuk berdasarkan transksi penjualan, selain itu Kas juga dapat digunakan untuk mencatat pemasukan maupun pengeluaran di luar transaksi penjualan, seperti biaya listrik, air, dan telepon.
  • Setting digunakan untuk mengatur aplikasi dan pengolahan user. Setiap user bisa diatur hak aksesnya, sehingga hanya bisa menjalankan form tertentu saja.

Pembelian Source Code

Untuk melakukan pembelian anda harus melakukan donasi sesuai harga yang ada di Daftar Harga Source Code Tugas Akhir. Anda juga bisa menghubungi kami melalui:

Email : herdikayan@gmail.com
WA / SMS : 085 737 058 375

Pembayaran Source Code

Untuk pembayaran source code yang sudah ada, silahkan transfer ke rekening kami. Kami akan mengirimkan source code langsung setelah pembayaran kami konfirmasi. Source code kami kirim melalui email.

BNI
0827432793
CIMB
7612 9066 4600
BCA
6110244663
BRI
4643-01-008473-53-8
a/n I Kayan Herdiana

Untuk pembuatan source code by request wajib untuk melakukan pembayaran DP sebesar 30% dari harga yang disepakati. Kami akan mengembalikan uang anda 100% jika kami tidak dapat menyelesaikan pekerjaan kami sampai batas waktu yang ditentukan.

Screenshoot Source Code Sistem Informasi Penjualan Tunai VB6

Di bawah ini adalah beberapa screenshoot source code aplikasi penjualan tunai, untuk lebih lengkap tentang aplikasi, anda bisa membelinya dengan menghubungi kami.

source code sistem informasi penjualan tunai vb6
Penjualan Tunai VB6 Transaksi Penjualan
Penjualan Tunai VB6 Pengaturan
Penjualan Tunai VB6 Pengaturan
Penjualan Tunai VB6 Form Barang
Penjualan Tunai VB6 Form Barang
Penjualan Tunai VB6 Arus Kas
Penjualan Tunai VB6 Arus Kas

3 Comments on “Source Code SI Penjualan Tunai VB6”

  • Asari Abd Rahaman

    says:

    mohon versi DEMO untuk penelitian

    • admin

      says:

      Kalau vb6 sudah tidak mengembangkan lagi.

Leave a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

To top